Ephesus – Wisata Kota Tua Di Turki Dengan Sejuta Pesona  

Ephesus merupakan salah satu tujuan  wisata menarik bagi anda yang berkunjung saat berada di Izmir, Turki. Wisata ini menyuguhkan sisa-sisa kota kecil dari peninggalan kebudayaan Romawi. Ephesus merupakan situs arkeologi yang dulunya adalah Kota Romawi. Jika melihat luas wilayah serta fasilitasnya, dapat di perkirakan bahwa dulunya adalah pemukiman megah dengan luas yaitu 4 km.

Ephesus-Kota-Tua-Di-Turki-Dengan-Sejuta-Pesona

Kota ini juga jadi pusat perdagangan setempat ketika masa itu. Situs ini sebenarnya telah hancur karena gempa, namun pemerintah sekitar lakukan pemugaran untuk kembalikan kemegahannya. Selain itu juga, masih ada penelitian aktif dari tim Austro-Turki untuk temukan jejak-jejak yang sudah hilang.

Apa Saja Yang Bisa Dikunjungi

Hal yang paling ikonik dari wisata bersejarah ini yaitu teater serta perpustakaan. Menariknya, terdapat pertunjukan dengan gaya Romawi pada waktu-waktu tertentu. Jika anda beruntung, maka anda dapat menyaksikannya. Lebih lengkap, terdapat kuil Hadrian, Curetes serta Harbour Street, Gerbang Hadiran, Hillside Houses, stadion, Gereja Meryem Ana. Juga pemandian, kuil Domitian, balai kota Prytaneum, rumah Peristyle, Monumen Memmius serta gua St Poul.

Agar bisa menjelajahi semuanya secara detail maka anda membutuhkan banyak waktu. Di mana waktu yang anda butuhkan kira-kira selama 3 jam antara Pelabuhan Kuno, Kuil Serapis, Gunung Penayir serta Gunung Bulbul. Perjalanannya juga tidak begitu sulit karena pada setiap lokasi telah ada penunjuk arah serta semuanya dalam teks bahasa Inggris, Jerman dan Turki. Sedangkan untuk audio teksnya juga tersedia namun berbayar.

Baca Juga : Cappadocia – Nikmati Wisata Paling Indah Dan Populer Di Turki

Akses Masuk Wisata Ephesus

Jika anda KELILING DUNIA berkunjung dari distrik Selcuk, maka terdapat pintu masuk pada museum Ephesus. Jaraknya yaitu sekitar 2 km da nada biaya parkir mobil senilai TRY 25 serta tarif pintu masuk TRY 200. Untuk memperoleh akses yang lebih mudah dan juga murah maka gunakanlah Muzekart atau kartu museum. Jika memakai kartu museum. Anda hanya perlu membayar sebesar TRY 60 atau jika anda pelajar maka cukup membayar senilai TRY 30. Tidak hanya itu, anda juga bisa membawa kartu identitas (serta kartu pelajar) agar bisa memasuki area ini. Ada juga area terpisah dengan nama Yamacevler. Pada tempat ini, anda membutuhkan biaya tambahan agar bisa mengaksesnya, yaitu sebesar TRY 85.

Tips Wisata Ke Ephesus

Ephesus-Wisata-Kota-Tua-Di-Turki-Dengan-Sejuta-Pesona

Sebelum berkunjung ke wisata ini, sebaiknya anda lakukan sedikit riset kecil-kecilan serta membawa topi dan juga air minum. Hal itu karena areanya sangat terekspos oleh sinar matahari langsung. Jika kulita anda sensitif, maka jangan lupa untuk memakai sunscreen. Pada sisi lain, lokasi ini juga kurang ramah untuk para wisatawan yang membawa kereta bayi. Karena pada beberapa lokasi anda perlu menentengnya serta menaiki tangga.

Terakhir, siapkan juga mental serta tubuh yang fit karena Ephesus mempunyai luas 4 km dan anda butuh waktu selama 3 jam untuk jelajahi semuanya. Sebelum berangkat, pastikan anda sudah menyimak semua tips berlibur dari  agar liburan anda jadi lebih menyenangkan friendsoflimekilnsociety.org.

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *