Halong Bay – Wisata Surga Tersembunyi Di Vietnam
Ketika mendengar nama Vietnam, pastinya kita akan langsung memikirkan destinasi wisata mana yang cukup terkenal di sana. Salah satu wisata yang jadi ikon yaitu Halong Bay dan berlokasi di Teluk Tonkin. Halong Bay mempunyai lebih dari 1.600 pulau besar serta sejumlah pulau kecil yang berbentuk seperti gumpalan batuan kapur putih….