Taman Tempozan – Wisata Yang Menyenangkan Di Osaka
Taman Tempozan merupakan oase kehidupan untuk masyarakat Osaka. Berada di tepi Teluk Osaka yang jaraknya jauh dari gedung-gedung bertingkat serta jalan raya di penuhi oleh kendaraan. Selain itu, taman ini merupakan tempat paling baik untuk menikmati pemandangan yang suasananya sangat tenang. Terdapat ratusan pengunjung pada taman ini setiap harinya. Mayoritas…