Mount Bandai – Destinasi Wisata Populer Dan Indah Di Fukushima
Mount Bandai merupakan ikon utama dari wisata Fukushima bersamaan dengan danau indah yang memancarkan pesonanya yaitu Danau Inawashiro. Di mana berada di sebelah selatan gunung. Tingginya yaitu 1816 meter di atas permukaan laut. Sementara Danau Inawashiro juga di kenal sebagai “danau pantulan surga” karena airnya yang jernih. Sehingga Mount Bandai…